Nah, bagi yang belum tahu apa sih event Indonesia Muslim Lifestyle Festival ini? Jujurly, saya sendiri juga baru tahu sih setelah kepo-in sosmednya hehe. Jadi, Indonesia Muslim Lifestyle Festival ini merupakan pameran Industri Syariah & Halal terbesar yang menyuguhkan gaya hidup halal secara komprehensif, termasuk juga produk halal didalamnya.
Mengenal Kepribadian: Apakah Saya Termasuk Ambivert?
Pernah enggak sih ngerasain tiba-tiba pengen sendiri di tengah keramaian? Namun, di sisi lain enggak betah juga berlama-lama ‘menyepi’ di rumah seorang diri. Rasanya, tiba-tiba mood jadi berubah dalam waktu yang bersamaan. Meski, dalam kesehariannya bisa dibilang supel dan mudah beradaptasi. Namun, di satu sisi seolah memiliki ‘dunianya’ sendiri yang tidak ingin diganggu oleh siapapun.
Ini Dia, 4 Hal Penting yang Membuatmu Makin Memahami Pasangan
Sebelum menikah, banyak hal yang terlintas di benak saya tentang makna dan tujuan dari pernikahan itu sendiri. Seringkali saya bertanya pada diri saya sendiri, seperti apa sih kehidupan rumah tangga yang bahagia itu? Apakah mereka yang dianugerahi materi melimpah, pasangan yang rupawan, keturunan yang banyak atau bahkan kedudukan yang tinggi?
Menerapkan Positive Parenting Sejak Dini, Pentingkah?
Menjadi orang tua adalah proses belajar seumur hidup yang suka tidak suka mesti dijalani. Kendati, sejatinya saya pribadi sadar bahwa yang sebenarnya dibutuhkan oleh anak-anak kita bukanlah orang tua yang hebat dan sempurna. Melainkan, mereka butuh ayah dan ibu yang senantiasa bahagia dan siap sedia membersamai mereka dalam proses kematangan jiwa, akal dan fisik mereka sampai pada waktunya.
Tentang Memilih dan Menerima Pasangan Hidup
Kakek-Nenek Memanjakan Cucu, Salahkah?
Kakek-Nenek Memanjakan Cucu, Salahkah?