Tips Wujudkan Financial Goals Ala FUNancial

Dalam mewujudkan mimpi ada beberapa hal yang mesti kita upayakan, yakni perencanaan dan konsistensi. Adapun, perencanaan inilah yang mesti dimatangkan, agar tujuan dan pencapaian yang ingin kita raih terukur sesuai dengan kapasitas kita. Lalu, kita sempurnakan dengan konsistensi. Demikian halnya dengan financial goals, mesti punya perencanaan dan konsisten yang kuat. Supaya tujuan keuangan yang ingin kita raih dapat tercapai.

Bright Gas, Si Gas Pinky Aman Nan Praktis Penolong Para Ibu

Keceriaan Kehangatan Keluarga, itulah tagline yang tepat disematkan pada gas pinky yang satu ini. Sebagai bahan bakar gas untuk memasak, Bright Gas dapat menjadi produk pilihan alternatif yang tepat bagi para ibu untuk memasak di dapur. Dengan kemasannya yang apik, pastinya Bright Gas juga mengedepankan keamanan dan kemudahan khususnya bagi para perempuan saat mengolah makanan. Terlebih, harganya pula yang cukup terjangkau.

Tambah Momongan, Yay Or Nay?

Setali tiga uang dengan suami, kami pun sepakat untuk sementara waktu menunda hadirnya anak kedua. Bukan tanpa alasan, namun lebih tepatnya saya tidak ingin dzolim dengan si kakak ataupun adiknya kelak. Bahkan, saya pribadi akui belum bisa membagi cinta saya seutuhnya untuk si adik nantinya. Mengingat, fokus perhatian saya saat ini masih tertuju pada Khadijah seorang, cinta pertama yang berhasil mengalihkan perhatian saya dari suami.

Review GoMassage: Berikan Layanan Terbaik untuk yang Terkasih

Ternyata, GoLife ini merupakan bagian dari Gojek yang khusus menyediakan tenaga profesional di bidang kecantikan, kebersihan, otomotif, servis & perbaikan, kebutuhan harian, laundry kiloan, bahkan juga mencakup terapis pijat profesional yang telah melewati seleksi serta pelatihan dan berpengalaman di bidangnya. Uwoow, dalam hati pas banget nih dengan apa yang saya cari saat ini untuk menolong mama tercinta. Sipp, usai KEPO saya pun siap-siap untuk langsung eksekusi, haha. Kira-kira, seperti apa sih Review GoMassage versi saya kali ini? Yuk, simak!

PRAKTIS!! Menyiram Taman di Rumah Via Smartphone, Emang Bisa?

Dengan berbicara di depan Smartphone, kita bisa menyiram taman di rumah kita secara otomatis lho..
Anda pun bisa membuat sendiri penyiram taman otomatis dengan harga terjangkau.
Tinggal kita perintah saja di google assistant: “OK Google, Nyalakan Penyiram Taman”, maka alat ini akan otomatis menyiram taman di rumah kita. Dan untuk mematikannya pun tinggal kita perintah saja lewat smartphone.

Tentang Gengsi, Harga Diri dan Sandwich Generation

Pada intinya, saya pribadi sangat sadar, bahwa sikap gengsi cenderung mengarahkan seseorang untuk bersikap manipulatif, yang pada akhirnya dapat merugikan diri sendiri. Sedangkan, harga diri lebih pada kesadaran dan komitmen dalam memandang diri sendiri, sehingga dapat mendorong individu untuk bersikap positif dan apa adanya. Wis, itu sih menurut pandangan saya. Kalau kamu sendiri gimana? Yuk, sharing!

Tumbuhkan Kebiasaan Positif Anak Melalui Animasi Edukatif Zuzhu dan Zazha

Mendampingi anak-anak generasi alfa, di tengah derasnya arus digital saat ini nyatanya membutuhkan bekal yang sangat banyak untuk para orang tua millenial. Ini penting, karena generasi alfa ini adalah mereka yang dalam kehidupannya sangat lekat dan selalu bersinggungan dengan teknologi dan dunia digital. Kendati, dalam praktiknya kita sebagai orang tua cukup diuntungkan dengan situasi ini. Dimana, teknologi menjadi sarana pembelajaran yang tepat, efisien dan mudah untuk dijangkau, asal sesuai dengan peruntukannya yes.

Social profiles